Berawal dari pertemuan yang tidak sengaja, kami berkenalan dan saling berkomunikasi intens, kami berdua pun ternyata saling tertarik walaupun hubungan kami sempat backstreet, dan ditahun 2020 dipandemi covid , setelah hari raya Idul Fitri, saya memperkenalkannya kepada keluarga .